About Us

About Us
Lorem Ipsum is simply dummy text of the printing and typesetting industry.

Contact Info

684 West College St. Sun City, United States America, 064781.

(+55) 654 - 545 - 1235

[email protected]

Urus SIUJK Terbaru di Tahun 2022: Begini Caranya Agar Cepat Tuntas!

urus siujk
urus SIUJK

Officenow – Bagi perusahaan yang beregerak dalam bidang jasa konstruksi, maka wajib hukumnya untuk memiliiki urus SIUJK. Yang mana SIUJK ini merupakan kepanjangan dari Surat Izin Usaha Jasa Konstruksi, yang bisa menjadi dasar kelayakan sebuah perusahaan dalam menggarap semua ranah proyek konstruksi.

Karena bilamana sebuah perusahaan konstruksi tidak dilengkapi dengan dokumen ini, maka konsekuensinya sangatlah fatal. Yang dimana menurut Undang-Undang, perusahaan yang tidak dilengkapi dengan SIUJK ini, akan diberikan sanksi yang cukup berat.

Yang mana sanksi yang dimaksud disini adalah, pertamanya perusahaan akan diberikan dulu sanksi adminstratif berupa surat peringatan. Bilamana diabaikan, maka selanjutnya perusahaan bisa saja diberikan sanksi yang sangat berat, yakni bisa sampai pada pembekuan izin usahanya.  

SIUJK ini juga bisa dimanfaatkan ketika perusahaan Anda akan mengikuti sebuah tender dalam beberapa bidang pekerjaan konstruksi. Seperti diantaranya meliputi pekerjaan sipil, arsitektur, konsultan, telekomunikasi, mekanikal, hingga proyekan tata lingkungan.

Dan untuk mengurus SIUJK ini, Anda bisa mengajukannya kepada Pemerintahan Daerah (Pemda) setempat.  Urus SIUJK Jakarta ini juga merupakan sebuah dokumen perizinan yang bisa menjangkau berbagai layanan jasa konstruksi yang diantaranya sebagai berikut:

  1. Pembinaan bangunan baru
  2. Pemasangan atau instalasi
  3. Perencanaan sebuah konstruksi bangunan
  4. Perancangan desain mendirikan sebuah bangunan
  5. Melakukan rekayasa konstruksi bangunan
  6. Proyek perbaikan atau renovasi sebuah bangunan
  7. Melakukan pekerjaan persiapan pendirian sebuah bangunan
  8. Pengawasan terhadap sebuah bangunan
  9. Pekerjaan pemeliharaan sebuah bangunan
  10. Pengembangan sebuah bangunan
  11. Dan masih banyak lagi yang lainnya.

Syarat-Syarat Urus SIUJK

urus siujk

Untuk persyaratan urus SIUJK terbaru, sebeneranya tidaklah serumit yang dibayangkan. Sebab untuk urus SBU dan SIUJK, tidak memerlukan banyak dokumen atau sertifikat khusus seperti halnya surat izin yang lain.

Adapun syarat urus SIUK ini, adalah sebagai berikut:

  • Foto copy Nomor Pokok Wajib Pajak (NPWP) direktur perusahaan
  • Kartu Tanda Anggota atau KTA dari Asosiasi Perusahaan Konstruksi
  • Fotocopy identitas atau bisa juga Kartu Tanda Penduduk (KTP) dari direktur perusahaan
  • Sertifikat Badan Usaha atau sering dikenal dengan istilah SBU
  • Foto copy Nomor Pokok Wajib Pajak (NPWP) dari badan hukum yang dimiliki oleh perusahaan
  • Bukti kepemilikan tanah, wajib melampirkan foto copy Akta Jual Beli (AJB)/ Akta Waris/ Akta Hibah/ Sertifikat Hak Milik (SHM), jika tanahnya milik pribadi. Sementara kalau tanah atau bangunannya disewa, maka yang harus ditambahkan adalah perjanjian sewa menyewa yang masih berlaku, dengan sisa waktu menyewa setidaknya masih enam bulan lamanya.
  • Fotocopy Surat Izin Usaha Perdangangan (SIUP)
  • SKA ahli asli
  • Fotocopy Tanda Daftar Perusahaan (TDP)
  • Melampirkan foto dari kantor perusahaan dari segala sisi, baik itu foto kantor tampak depan, ruang rapat, ruang kerja, papan nama perusahaan, dan lain sebagainya.  
  • Fotocopy dari dokumen Akta Pendirian Notaris
  • Mencantumkan Surat Domisili Perusahaan atau Surat Keterangan Domisili Perusahaan (SKDP), yang masih aktif dan berlaku.

Prosedur Urus SIUJK

urus siujk

Untuk keseluruhan cara urus SIUJK ini, sebenarnya tidak memakan waktu yang cukup lama. Apalagi jika perusahaan sudah memenuhi persyaratannya dengan lengkap, maka tinggal menunggu waktu maksimal empat sampai enam minggu lamanya.

Lain lagi ceritanya jika anda menyerahkan urus SIUJK ini melalui Officenow, maka proses kepengurusan SIUJK ini akan jauh menjadi lebih cepat dari biasanya. Dengan kepemilikan SIUJK ini otomatis akan membuat perusahaan lebih mudah untuk mengikuti tender, dan terlibat dalam proyek besar.

Adapun prosedur pembuatan urus SIUJK ini, bisa Anda simak sebagai berikut:

Kenali dulu kualifikasi usaha Anda

Sebelum lebih jauh Anda terjun untuk urus siujk, maka sebaiknya Anda kenali dulu kualifikasi usaha jasa konstruksi yang dimiliki. Karena sejatinya, kualifikasi usaha jasa konstruksi ini terdiri dari tiga bagian yang diantaranya ada usaha Kecil (K), Menengah (M), dan Besar (B).

Mengetahui akan hal tersebut menjadi sangat vital bagi Anda, karena akan mempengaruhi besaran biaya urus siujk nya sendiri. Selain itu hal ini juga akan otomatis berpengaruh terhadap kelengkapan dokumen yang dibutuhkan ketika mengurus SIUJK.

Mengurus SKA atau SKT

Sertifikat Keahlian Kerja (SKA) dan Sertifikat Keterampilan Kerja (SKT), merupakan sebuah sertifikat yang dapat menampilkan kemampuan seseorang, dalam suatu bidang atau keterampila tertentu. Lalu pertanyaanya sekarang, sertifikat manakah yang cocok untuk usaha Anda?

Jawabanya, hal ini tergantung kepada kualifikasi usaha dari jasa konstursi Anda. Seperti misalkan jika usaha Anda tergolong kedalam kategori K1 sampai K3, maka sertifikat yang dibutuhkan adalah yang berjenis SKT.

Sedangkan untuk jenis sertifikat SKA, lebih diperuntukan kepada golongan usaha dalam kategori Menengah dan Besar saja. Ketentuan ini sejatinya sudah diatur dalam Keputusan Menteri Pemukiman dan Prasarana Wilayah No. 369/KPTS/M/2001, yang membahas tentang “Pedoman Pemberian Izin Usaha Jasa Konstruksi Nasional”.

Mengurus SBU

Sertifikat Badan Usaha atau sering disingkat juga dengan istilah SBU, merupakan sebuah bukti pengakuan akan kemampuan serta kompetensi usaha dengan ketetapan yang berlaku. Dan untuk bisa membuat SBU ini, sejatinya diperlukan dulu yang Namanya SKT atau SKA yang sudah dibahas sebelumnya.

SBU ini lebih mengarah dalam menunjukan kapabilitas badan usahanya. Sementari itu, SKA atau SKT lebih ke menunjukan keterampilan serta kemampuan para tenaga kerjanya. Dengan demikian, sebuah perusahaan yang dilengkapi dengan SBU ini, akan lebih mudah dipercaya dalam menangani proyekan dalam bidang konstruksi.

Mengurus SIUJK

Setelah SKA atau SKT dan juga SBU ada ditangan, maka barulah Anda bisa membuat SIUJK yang selain bisa dilakukan di instansi setempat, juga bisa dilakukan secara urus siujk online. Caranya bisa dengan langsung mengunjungi situs resmi Online Single Submission (OSS) pada perangkat digita Anda.

Perlu Anda ketahui bahwa cara urus siujk di OSS ini, juga sama nilai legalitasnya. Perbedaannya hanya pembuatan SIUJK di OSS ini, dilakukan secara lebih praktis dan mudah, karena dilakukan secara online.

Untuk cara urus siujk online melalui OSS ini, bisa dibilang caranya cukup gampang sekali. Cukup lakukan registrasi dengan mengisi data pribadi Anda dengan benar, lalu persiapkan persyaratannya, dan tidak lama SIUJK pun bisa langsung diterima.

Bilapun Anda ingin terima beres, dan tidak ingin ambil pusing mengenai persyaratannya, maka bisa mengandalkan jasa dari Officenow.

Biaya Urus SIUJK

Bila berbicara harga urus SIUJK, tentunya sangatlah beragam berdasarkan dengan kualifikasi jasa konstruksi yang dimiliki. Adapun rinciannya, bisa Anda lihat dibawah ini.

Modal dasar dibawah 1 miliar

Bila dalam modal dasar pembuatan akta perusahaan dicantumkan angka di bawah 1 miliar, dengan golongan usaha kecil, maka biaya pengurusan SIUK ini kurang lebih berkisar di angka Rp 19 sampai Rp 25.000.000

Modal dasar diatas 1 miliar

Untuk perusahaan dengan modal dasar dalam akta diatas 1 miliar, dengan jasa konstruksi berada di golongan menengah atau besar, maka biaya urus SIUJK nya berada di range harga Rp 35 – Rp 45 juta rupiah.